Buat kalender kreasimu sendiri

Sebentar lagi 2015 datang, apakah anda sudah memiliki kalender? Bila anda belum memiliki kalender cobalah membuat kalender 2015 milik anda sendiri. Pembuatannya mudah dan tidak memakan waktu yang lama. Hanya cukup duduk didepan komputer selama 1 jam bahkan kurang dari itu, anda sudah bisa membuat kalender dengan foto keluarga anda sendiri. Untuk membuatnya silahkan coba sendiri dengan mengikuti langkah-langkah dibawah ini.

1.Buka program Microsoft Publisher.
2.Pilih kalender


Klik kalender

3.Pilih tema kalender pilihan anda.

Klik photo album



4.Silahkan tentukan tema warna, dan rubahlah tahunnya menjadi 2015-2015. Caranya klik set calender dates. Dan tentukan tahunnya.


Setting cuztomize



5.Setelah menentukan tahun, silahkan klik create. Maka akan muncul kalender milik anda seperti dibawah ini, dan ganti foto, warna background dan lain-lain, sehingga tampilannya menarik dilihat. Lihat tanda garis-garis berbentuk kotak dibawah, jika krusor diarahkan kesana dan diklik kanan maka artinya warna background dapat dirubah.


Keterangan pengeditan





6.Langkah terakhir silahkan save as pdf.


Save as pdf

7. Berkreasilah hingga gambar menjadi bagus. Ini hanya sekedar contoh saja.


contoh kalender 2015 untuk blog


8.Untuk hari libur saya belum rubah, untuk merubahnya bisa menggunakan adobe ilustrator atau photohop.
Tips untuk pemilihan warna, pilih warna background yang cerah.

Post a Comment

1 Comments

  1. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete

Berkomentarlah yang baik dan sopan.
Jangan berkomentar diluar dari Topik (OOT)
Diharap untuk tidak menempelkan link dalam bentuk apapun.
Komentar dengan link akif maupun non-aktif tidak akan ditampilkan.
Terimakasih.